Hijri Calendar by Alhabib
Beranda / Konsultasi (page 5)

Konsultasi

  • Suami Minum Susu Istri

    Assalamu alaikum Bagaimana hukum suami meminum susu istri saat berhubungan? Jawaban: Assalamu’alaikum Wr. Wb. Al-Hamdulillahi Rabbil ‘Alamin, Washshalatu Wassalamu ‘Alaa Sayyidil Mursalin, Wa ‘Alaa ‘Aalihi Waashabihi Ajma’in, Wa Ba’d Hubungan suami istri dal…

  • Fidyah Dikasih Ke Saudara..?

    Assalaamu ‘alaykum Ustadz. Langsung aja Ustadz ana mau bayar fidyah istri ana tahun kemarin sejumlah Rp. 8000 x 29 hari = Rp. 232.000. Yang ana tanyakan : 1. Bagaimana tatacara membayarnya? lewat amil, ustadz atau boleh langsung saya kasih ke orang yang memerlukan? Bolehkah kasih ke saudara an…

  • Hukum Mewakilkan Dalam Akad Nikah

    Assalamualaikum ustadz, saya mau tanya. Sekarang banyak sekali yang menikah di luar negri dan kemungkinan wali dari mempelai wanita tidak hadir di tempat, hanya bisa lewat telpon saja. Apakah ini termaauk dalam kategori  nikah siri? Syukran.  NR Jawaban: Waalaikum salam warahmatullah wabarakatuh Par…

  • Kredit Perumahan di Bank Syari’ah

    Assalamualaikum ustadz. Afwan ana mau tanya mengenai hukum akad kredit perumahan di salah satu bank syariah, apakah termasuk konsep riba? termasuk sistem akad yg didalamnya. ana mengambil akad step up price”pinjaman berjangka”. perbedaan konsep riba dengan non-riba gmn yah ustadz? syukro…

  • Air Tercampur Percikan Sabun/Sampo

    Assalamu Alaikum kadang kadang bak mandi setelah dipakai untuk mandi ada tercampur sampo/sabun dari percikan waktu membilas sabun,apakah air tersebut masih suci dan mensucikan?apa syarat air yang sah untuk wudlu /mandi wajib? Jawaban: Assalamu `alaikum Warahmatullahi Wabaraktuh Alhamdulillah, Washsh…

WARIA : Bagaimana Kita Memandangnya ?

Bagaimana kita mesti memandang waria dan bersikap terhadap mereka menurut Islam? Jawaban: Assalamu `alaikum Warahmatullahi Wabaraktuh Alhamdulillahi rabbil `alamin, washshalatu wassalamu `ala sayyidil mursalin, wa ba`du, Hukum Islam dalam memandang waria dan sejenisnya tidak terlalu berbelit-belit. Cukup dilihat secara biologis dan faal tubuh, apakah seseorang punya alat kelamin laki-laki atau …

Selengkapnya »

Apakah Bisnis K-Link Indonesia Termasuk MLM Syariah dan Legal ?

Assalamu’alaykum warohmatullohi wabarokatuh Ustadz, beberapa hari lalu saya ditawari peluang usaha MLM oleh seorang sahabat saya, ustadz muda yang sekarang sudah berhasil mencapai jenjang leader di bisnis Direct Selling/ Multi Level Marketing K-Link: http://k-link.co.id/ Kemudian saya menanyakan pada sahabat saya, apakah bisnis K-Link benar-benar sudah memenuhi tuntunan syariah Islam? Sahabat saya …

Selengkapnya »

Hukum Bekerja di Bagian Pajak

Assalamualaikum Warahmatullahi Wabarakatuh, Saya ingin bertanya tentang bagaimana hukumnya seseorang yang bekerja di bagian pajak baik itu yang menghitung pajak, sebagai saksi, dll. Sebelumnya saya sudah bertanya dengan guru agama di sekolah, bahwa bekerja di perpajakan diperbolehkan, alasannya karena pajak saat ini berbeda situasi & konteksnya dengan pajak di zaman …

Selengkapnya »

Kuis Lewat SMS

Ustadz yang dirahmati Allah SWT. Bagaimana hukumnya mengikuti kuis yang disenggarakan lewat sms? Seperti kuis-kuis di proxl. Jawaban: Assalamu `alaikum Warahmatullahi Wabaraktuh. Alhamdulillah, Washshalatu wassalamu `ala Rasulillah, wa ba’d. Hukum kuis itu pada dasarnya adalah halal, asal tidak terjadi penyimpangan dalam prakteknya. Karena itu perlu dilihat dulu sejauh mana prakteknya. Anda …

Selengkapnya »

Hukum Jasa Jual Beli Properti, Rumah dan Tanah

Assalamualikum. Bagaimanakah hukum secara islam jasa jual beli properti. misal A punya rmh yang hendak dijual. B adalah broker suatu usaha jasa jual beli properti. dimana B akan mencari pembeli. dan B memperoleh Komisi dari hasil jual beli rmh tsb. halalkah komisi yang diterima B. Wassalam Jawaban: Assalamu `alaikum Warahmatullahi …

Selengkapnya »

Anak Tiri, Mahram atau Bukan ?

Saya menikah dengan duda yang memiliki anak laki-laki. Ia sekarang sudah berumur 12 tahun. Bagaimanakah hubungan saya dengannya? Apakah saya harus menutup aurat di depannya? Sejak usia berapakah anak harus tidur terpisah dari orangtua? Sebab, suami saya tampaknya kasihan bila anak laki-lakinya harus tidur sendirian. Saya dan suami hanya bertemu …

Selengkapnya »

Istri dan Anak Adalah Musuh ?

Ass.wr.wb, Pak Ustad yang dirindukan jemaahnya mohon dapat diberikan penjelasan yang sejelasnya makna dari: Qs. (64:14, 15 ) , apa maksudnya dan mohon diberikan penjelasan dan contoh apabila kita tdk dapat mengamalkan ayat tsb. Apakah kita memang harus bermazhab dan apa konsekwensinya kita bila tidak bermashab, tapi kita menjalankan apa …

Selengkapnya »

Pengertian Khitbah

Assalamu’alaikum. Saya ingin menanyakan arti khitbah. wassalamu’alaikum Jawaban: Assalamu `alaikum Warahmatullahi Wabaraktuh. Alhamdulillah, Washshalatu wassalamu `ala Rasulillah, wa ba’d. Makna khitbah atau meminang adalah meminta seorang wanita untuk dinikahi dengan cara yang dikenal di tengah masyarakat. Tentu saja pinangan itu tidak semata-mata ditujukan kepada si gadis tanpa sepengetahuan ayahnya yang menjadi …

Selengkapnya »

Miqat di Bandara Jeddah

Assalamualaikum wr.wb. Mohon penjelasannya tentang miqot di bandara jeddah. Karena ada beberapa perbedaan antara ulama. Terima kasih atas penjelasannya. Wassalamualaikum wr.wb. Jawaban: Assalamu `alaikum Warahmatullahi Wabaraktuh. Alhamdulillah, Washshalatu wassalamu `ala Rasulillah, wa ba’d. Sesungguhnya Nabi SAW telah menentukan tempat miqat dalam hadits Ibnu Abbas ra dalam sabdanya, وَقَّتَ رَسُولُ اللَّهِ – صلّى الله عليه وسلّم – …

Selengkapnya »

Hukum Meminta Diramal

Assalamualaiumm pak Ustadz, Saya mau bertanya, boleh atau tidak kita minta diramal oleh orang yang biasa meramal hanya dengan membaca garis wajah kita, orang tersebut muslim dan saran2 yang diberikan adalah jangan lupa untuk terus berusaha dan berdoa kepada Allah untuk mendapatkan yang terbaik. orang tersebut bisa membaca kapan kita …

Selengkapnya »