Hijri Calendar by Alhabib
Beranda / Muslimah (page 3)

Muslimah

  • Tips Menyambut Kedatangan Suami

    Oleh: Ummu Aafiya Manhajuna – Salah satu sikap istri yang dapat membahagiakan suaminya adalah sambutan yang menyenangkan. Dengan sambutan yang menyenangkan, rasa letih dan penat karena kerja seharian akan lenyap seketika. Fitnah dan godaan di tengah perjalanan serta beban kesulitan dalam beker…

  • Bank Susu Ibu Dalam Perspektif Islam

    Assalamu ‘alaikum warahmatullahi wababarakatuh, Di masa sekarang ini kita memang dikejutkan dengan berita telah berdirinya bank khsusus untuk menampung air susu ibu. Para ulama kontemporer memandangkan dari beberapa sudut pandang yang berlainan, sehingga yang kita temui dari fatwa mereka pun s…

  • Be a Student Mom: Tips and Tricks

    Oleh: Dewi Nur Aisyah* Manhajuna – Ini adalah point terpenting dari segala challenges as a student mom: membagi waktu antara urusan studi dengan keluarga. Tantangan terbesarnya adalah saat kita memiliki balita, karena di saat itulah mereka memerlukan perhatian yang luar biasa besarnya dari ora…

  • Kesalahan Umum dalam Membesarkan Anak (II)

    Berikut adalah beberapa poin tambahan untuk melanjutkan pembahasan sebelumnya terkait kesalahan umum yang biasa dilakukan oleh orang tua Menunda proses pendidikan anak Menunda pendidikan anak tidaklah benar. Justru pendidikan harus dimulai sedini mungkin. Orang tua harus mulai membimbing dan mengara…

  • Segenggam Harap untuk Anak Kita

    Oleh: Mohammad Fauzil Adhim Kelak ketika usiamu semakin tua dan tanganmu tak lagi mampu menguati tubuhmu, apakah yang paling engkau harapkan dari anakmu? Kelak ketika suaramu tak lagi sanggup menyampaikan kehendakmu dengan suara jelas dan lantang, apakah yang paling engkau harapkan dari anakmu?   Ke…

Kepada Ibu Muslimah

Segala puji bagi Allah. Semoga shalawat dan salam dilimpahkan kepada Rasulullah, para keluarga dan para sahabat beliau, serta kepada orang-orang yang mengikuti jalan dan petunjuk beliau sampai hari pembalasan. Selanjutnya, saya tulis beberapa baris berikut ini untuk setiap ibu yang telah rela menjadikan Allah sebagai Rabbnya, Islam sebagai agamanya dan …

Selengkapnya »

Awasi Anak Saat Menonton TV

Banyak orangtua mengganggap televisi bisa menjadi “teman” saat anak sendirian. Apalagi, anak-anak terlihat lebih tenang saat ditinggal menonton televisi. Akan tetapi, balita usia kurang dari tiga tahun sebenarnya tidak disarankan menonton televisi. Mengacu pada penelitian-penelitian, ternyata tayangan televisi berdampak buruk pada kemampuan anak berkonsentrasi. “Ini kaitannya dengan kerja neurotransmiter yang …

Selengkapnya »

Vitamin dan Mineral yang Dibutuhkan Ibu Hamil

Vitamin A Vitamin A membantu perkembangan sel dan pertumbuhan otak, namun vitamin ini memiliki satu kekurangan. Kelebiban vitamin A kerap dikaitkan dengan meningkatnya cacat-cacat hamil, terutama cacat saluran saraf. (Hati-hati jika Anda terlalu banyak makan cokelat sebagai pengganti makanan, yang setiap batangnya meungkin mengandung vitamin A yang cukup untuk kebutuhan …

Selengkapnya »

Lindungi Anak dari Paedofilia !

Apa itu Paedofilia ? Paedofilia merupakan suatu gangguan jiwa yang masuk kepada gangguan preferensi seksual menurut PPDGJ III (pedoman penggolongan dan diagnosis gangguan jiwa) di Indonesia. Orang dengan gangguan paedofilia memiliki obyek seksual yaitu anak anak. Orang dengan gangguan paedofilia menyalurkan hasrat seksualnya terhadap anak laki-laki atau perempuan dengan berbagai …

Selengkapnya »

Menyayangi Anak dengan Cara yang Sesungguhnya

Saudaraku Yang Dirahmati Allah…. Pernahkah anda lewat di sebuah pasar kemudian ada pedagang kaki lima penjual mainan anak menjajakan barang dagangannya seraya berteriak: “Sayang anak….. sayang anak”. Istilah sayang anak adalah sesuatu yang sangat lekat di benak setiap orang tua –apalagi bagi seorang ibu-. Itu memang sudah fitrah dari Allah …

Selengkapnya »

Mewaspadai Internet Bagi Anak-anak

Manhajuna.com – Internet bisa dimanfaatkan untuk berbagai hal yang positif sekaligus bermanfaat bagi anak-anak. Semisal mencari bahan tugas sekolah, penelitian, menambah wawasan/ilmu baru dan lain sebagainya. Tapi di sisi lain, internet bisa sangat membahayakan anak-anak jika dibiarkan tanpa kontrol/pengawasan, atau karena orang tua sama sekali tidak paham. Dan perlu diingat, bisa …

Selengkapnya »

Kado Istimewa untuk Orang Tua (Bag. 3, Habis)

Oleh: Ustadz Fir’adi Nasruddin, Lc. Ini adalah bagian terakhir dari tulisan saya mengenai pesan-pesan penting buat setiap orangtua. Kepada Allah kita mengadu, dengan kesungguhan yang telah kita kerahkan dalam mendidik anak-anak kita di rumah. Kita titipkan mereka kepada Allah, agar Dia menjaga mereka di madrasah dan lingkungan tempat mereka bergaul. Anak dilahirkan …

Selengkapnya »

Kado Istimewa untuk Orang Tua (Bag. 2)

Oleh: Ustadz Fir’adi Nasruddin, Lc. Berikut ini lanjutan dari tulisan bagian pertama [Baca : Kado Istimewa untuk Orang Tua (Bag. 1)], mengenai pesan-pesan penting buat setiap orangtua: 7. Teramat keras dalam mendidik anak, maka ia akan memutus tali hubungan dengan kita. Terlalu lemah dalam mendidik (memanjakannya berlebihan), berarti kita telah memutuskan tali-nya dari …

Selengkapnya »

Kado Istimewa untuk Orang Tua (Bag. 1)

Oleh: Ustadz Fir’adi Nasruddin, Lc. Saudaraku.. Anak keturunan merupakan sumber kebahagiaan kita dalam hidup. Sebuah keluarga yang jauh dari suara tawa dan tangisan anak-anak, terasa sepi, mencekam dan kaku. Tidak jarang hubungan pasutri menjadi hambar, pemicunya adalah karena buah hati yang didamba tak kunjung datang menghampiri keluarga. Aisyah radhiallahu anha, sering cemburu …

Selengkapnya »