Hijri Calendar by Alhabib
Beranda / Tag Archives: Ahmad Mudzoffar Jufri (page 2)

Tag Archives: Ahmad Mudzoffar Jufri

Ramadhan dan Fiqih Momentum

Oleh: Ustadz Ahmad Mudzoffar Jufri, MA Manhajuna – Ramadhan adalah salah satu momentum teristimewa bagi setiap insan beriman, yang tidak boleh dilewatkan begitu saja tanpa upaya khusus dalam mengoptimalkan pemanfaatannya, untuk melejitkan derajat iman dan taqwa ke tingkat puncak dan jenjang tertinggi. Dimana jika betul-betul diistimewakan dengan upaya-upaya istimewa dan …

Selengkapnya »

Istimewakah Ramadhan Bagi Kita ?

Oleh: Ustadz Ahmad Mudzoffar Jufri, MA Manhajuna – Bahwa Ramadhan itu bulan super istimewa bagi Allah Ta’ala, bagi Rasulullah shallahu ‘alaihi wasallam, bagi para sahabat radhiyallahu ‘anhum, dan bagi para ulama salafus saleh serta khalafus saleh rahimahumullah, itu sudah pasti dan sudah sangat jelas sekali. Tapi masalahnya adalah, istimewakah ia …

Selengkapnya »

Dengan Amal Apa Sajakah Keberkahan Ramadhan Bisa Diraih ?

Oleh: Ustadz Ahmad Mudzoffar Jufri, MA Manhajuna – Setiap hamba yang dipertemukan oleh Allah Ta’ala dengan bulan termulia Ramadhan, berarti telah diberi peluang istimewa untuk bisa meraih derajat kemuliaan istimewa pula. Tinggal apakah ia mau dengan sungguh-sungguh memanfaatkannya ataukah tidak. Dan semua kita, meskipun kondisi berbeda-beda, dengan kejujuran iman danmujahadah …

Selengkapnya »

Keistimewaan Ramadhan Sebagai Momentum Perubahan

Oleh: Ustadz Ahmad Mudzoffar Jufri, MA “Wahai orang-orang yang beriman, telah diwajibkan atas kamu berpuasa (di bulan Ramadhan) sebagaimana telah diwajibkan atas orang-orang sebelum kamu, agar kamu (menjadi lebih ) bertaqwa” (QS.Al-Baqarah: 183). Rasanya baru kemaren lusa kita berpisah dengan bulan Ramadhan 1432. Tiba-tiba kita segera akan kedatangan tamu agung …

Selengkapnya »

Keutamaan Dan Amalan Hari-Hari Tasyriq

Oleh: Ustadz Ahmad Mudzoffar Jufri, MA Manhajuna.com – Tasyriq adalah nama atau sebutan bagi tiga hari pasca hari raya Idul Adha, yakni hari-hari tanggal 11, 12 dan 13 Dzulhijah. Hari-hari tasyriq termasuk yang lebih diutamakan dan diistimewakan diantara hari-hari mulia bulan suci Dzulhijah. Baik dari aspek fadhilah amal ibadah di …

Selengkapnya »

Fadhilah Dan Doa Hari Arafah

Oleh: Ustadz Ahmad Mudzoffar Jufri, MA Manhajuna.com – Baginda Sayyiduna Rasulullah shallallahu ‘alaihi wasallam bersabda (yang artinya): “Tiada hari dimana amal shaleh padanya lebih Allah cintai daripada hari-hari ini, yakni 10 hari pertama bulan Dzulhijjah. Para sahabat bertanya: Ya Rasulallah, apakah jihad fi sabillah pun tidak bisa (menandingi fadhilahnya)? Beliau menjawab: …

Selengkapnya »

Zakat Fitri dan Konsistensi Berinfak

Oleh: Ustadz Ahmad Mudzoffar Jufri, MA Manhajuna – Zakat fitri, atau yang lebih dikenal dengan zakat fitrah, ialah zakat yang wajib ditunaikan oleh setiap muslim atas nama dirinya dan yang dibawah tanggung jawabnya, pada penghujung bulan Ramadhan, sebelum sholat Idul Fitri, bila yang bersangkutan memiliki kelebihan harta untuk keperluan pada …

Selengkapnya »

Indikasi Sukses Ramadhan

Oleh: Ustadz Ahmad Mudzoffar Jufri, MA Manhajuna.com – Ramadhan merupakan salah satu momentum paling istimewa dan paling kondusif bagi kaum muslimin, secara individual maupun komunal, untuk melakukan upaya-upaya penempaan, perbaikan dan perubahan diri serta kehidupan. Tentu dalam rangka mencapai tingkat keimanan, ketaqwaan dan keshalehan yang lebih tinggi, dan untuk menggapai derajat …

Selengkapnya »

Syarat Ritual Ibadah Qurban (Lanjutan)

(Qurban Bukan Sedekah Daging: Bagian 4) Oleh: Ustadz Ahmad Mudzoffar Jufri, MA 4. Kadar Minimal Sahnya Qurban Dan Qurban Patungan Batas atau kadar minimal sahnya ibadah qurban bagi seseorang atau satu rumah adalah berqurban dengan seekor kambing, atau dengan sepertujuh unta atau sepertujuh sapi bagi yang berpatungan dengan orang lain. Jadi …

Selengkapnya »

Luar Biasanya Fadhilah 10 Hari Pertama Dzulhijjah (Lanjutan)

Oleh: Ustadz Ahmad Mudzoffar Jufri, MA Manhajuna.com – Oleh karena itu semua, seharusnya sikap kita dalam mengistimewakan hari-hari termulia ini dengan amal-amal yang serba istimewa, utamanya untuk waktu siangnya, minimal seperti dan setara dengan sikap pengistimewaan kita terhadap bulan suci Ramadhan setiap tahun. Jika demikian, lalu apa sikap yang harus kita …

Selengkapnya »