Hijri Calendar by Alhabib
Beranda / Kajian

Kajian

  • Ramadhan Bulan Persaudaran dan Persatuan

    Oleh : Abu Kautsar Sesungguhnya agama Islam adalah agama perdamaian dan persaudaraan, hujjah dalam Al-Quran dan As-Sunnah sangat jelas adanya dan lembaran-lembaran sejarah mengabadikan bahwa konsep negara Islam di Madinah di awali dengan ukhuwah Allah SWT berfirman : إِنَّمَا الْمُؤْمِنُونَ إِخْوَةٌ…

  • Petunjuk Nabi Dalam Ibadah Qurban

    Oleh: Faris Jihady, Lc عَنْ أَنَس بن مَالِكٍ رَضِيَ اللهُ عَنْهُ قَالَ: “ضَحَّى النَّبِيُّ – صلى الله عليه وسلم – بِكَبْشَيْنِ أَمْلَحَيْنِ أَقْرَنَيْنِ، ذَبَحَهُمَا بِيَدِهِ، وَسَمَّى وَكَبَّرَ وَوَضَعَ رِجْلَهُ عَلَى صِفَاحِهِمَا Diriwayatkan dari Anas ibn Malik ra, ia berkata; &…

  • Durus Ramadaniyah 1446 H – Hari Kelima

    Manhajuna.com – Ali bin Abi Thalib ra. mengartikan takwa adalah merasa takut kepada Allah Swt., mengamalkan ajaran Al-Qur’an, merasa cukup dengan sedikit harta, dan kesiapan diri untuk menyambut kematian. Rasulullah saw. bersabda: قَالَ رسولُ اللَّه ﷺ: كُنْ في الدُّنْيا كأَنَّكَ غريبٌ، أ…

  • Kekuatan Doa oleh Ust. Ahmad Musyaddad, Lc

    Simak materi video yang disampaikan oleh Ust. Ahmad Musyaddad, Lc. berjudul “Kekuatan Doa”. Semoga bermanfaat. …

  • Durus Ramadaniyah 1446 H – Hari Keenam

    Manhajuna.com – Ibadah puasa bertujuan untuk meningkatkan takwa, Allah Swt. menyebutkan bahwa takwa adalah nutrisi dan bekal bagi jiwa dan ruh kita, dengan takwa jiwa dan ruh memperoleh kekuatan dan semangatnya dalam mengerjakan ketaatan serta menjalankan segala bentuk akhlak mulia وَمَا تَفْع…

Agar Tahun 2026 Lebih Bermakna

PESAN EMAS ALI BIN ABI TALIB Dalam Hadis Shahih Bukhari, sahabat ternama Ali bin Abi Talib (كرّم الله وجهه) pernah berpesan, «أَلا إِنَّ الدُّنْيَا قَدِ ارْتَحَلَتْ مُدْبِرَةً، وَالآخِرَةُ مُقْبِلَةً، وَلِكُلِّ وَاحِدَةٍ مِنْهَا بَنُونَ فَكُونُوا مِنْ أَبْنَاءِ الآخِرَةِ، وَلا تَكُونُوا مِنْ أَبْنَاءِ الدُّنْيَا، الْيَوْمَ عَمَلٌ وَلا حِسَابٌ، وَغَدًا حِسَابٌ وَلا عَمَلٌ» …

Selengkapnya »

POTENSI FITRAH SUCINYA TERSERLAH

Sejenak Bersama Al-Qur’an ﴿هَذَا بَصَائِرُ لِلنَّاسِ وَهُدًى وَرَحْمَةٌ لِقَوْمٍ يُوقِنُونَ﴾ ‘Kitab al-Quran ini adalah pembuka mata hati umat manusia, sumber hidayah, dan rahmat bagi kaum yang meyakininya.’ (QS, al-Jathiah: 20). Peranan Kalamullah yang menakjubkan!!! Doktor wanita (di rumah sakit) Jeddah, Saudi Arabia, memeluk Islam setelah mendengar Kalamullah. Sungguh ajaib kesan …

Selengkapnya »

IMA Arab Saudi Audiensi dengan Pensosbud KBRI Riyadh Bahas Pelestarian Budaya Indonesia

Riyadh, 29 Desember 2025 — International Madani Association Arab Saudi (IMA KSA) melaksanakan audiensi dengan Fungsi Penerangan Sosial dan Budaya (Pensosbud) KBRI Riyadh di Kantor KBRI Riyadh. Pertemuan ini menjadi langkah strategis dalam memperkuat sinergi pelestarian budaya Indonesia di Arab Saudi. Audiensi tersebut menjadi ajang perkenalan IMA KSA sebagai organisasi …

Selengkapnya »

Melampaui Kata: Menyelami Kedalaman Makna Basmalah

Manhajuna.com – Terjemahan Kitabullah bukanlah sesuatu yang bersifat statis atau jumud. Seiring berkembangnya hubungan umat dengan Al-Qur’an, pemahaman kita terhadap maknanya pun terus tumbuh. Seorang penterjemah sejati tidak hanya memindahkan kata dari satu bahasa ke bahasa lain, melainkan ia harus mampu menangkap esensi dan kedalaman rasa yang terkandung di dalam …

Selengkapnya »

Pendidikan dalam Islam: Hak Anak dan Tanggung Jawab Orang Tua

PERTANYAAN   Seorang bertanya tentang sejauh mana perhatian Islam terhadap pendidikan? Apakah seorang ayah wajib mendidik dan mengajarkan anak-anaknya? Apa pandangan Islam mengenai kelalaian dalam mendidik anak serta membiarkan mereka keluar atau berhenti dari sekolah?   JAWABAN   Anjuran Syariat untuk Menuntut Ilmu Islam mendorong umatnya untuk menuntut ilmu, memotivasi …

Selengkapnya »

Benarkah Ujian Hidup Tanda Cinta Allah Pada Hamba-Nya? Penjelasan Lengkap Hadis “Jika Allah Mencintai Hamba-Nya, Dia Akan Mengujinya”

PERTANYAAN Apakah benar jika seseorang sering mendapat cobaan berarti Allah mencintainya? Lalu, apakah ada perbedaan antara ujian yang menjadi tanda ridha Allah dan ujian yang justru menunjukkan murka-Nya? JAWABAN Pertanyaan ini sering muncul di tengah masyarakat. Banyak orang merasa bingung ketika hidup dipenuhi masalah: apakah ini tanda kasih sayang Allah, …

Selengkapnya »

Durus Ramadaniyah 1446 H – Hari Kedua Puluh Sembilan

Manhajuna.com – Telah tiba hari kemenangan, telah tiba hari penuh kegembiraan, semoga Allah SWT menerima amal ibadah kita selama bulan Ramadan, dan mempertemukan kita dengan bulan Ramadan pada tahun-tahun mendatang. قال بعض السلف كانوا يدعون الله ستة أشهر أن يبلغهم شهر رمضان ثم يدعون الله ستة أشهر أن يتقبله منهم خرج …

Selengkapnya »

Durus Ramadaniyah 1446 H – Hari Kedua Puluh Delapan

Manhajuna.com – Bulan penuh berkah akan berpamitan untuk meninggalkan kita, namun kita harus lebih bersungguh-sungguh dan tidak boleh terlena, sebab sebelum hilal bulan Syawal terlihat, keberkahan Ramadan masih membersamai kita. إنَّ العَبْدَ لَيَعْمَلُ عَمَلَ أهْلِ النَّارِ وإنَّه مِن أهْلِ الجَنَّةِ، ويَعْمَلُ عَمَلَ أهْلِ الجَنَّةِ وإنَّه مِن أهْلِ النَّارِ، وإنَّما الأعْمَالُ بالخَوَاتِيمِ …

Selengkapnya »

Durus Ramadaniyah 1446 H – Hari Kedua Puluh Tujuh

Manhajuna.com – Salah satu pelajaran penting yang bisa kita petik dari bulan Ramadan adalah pelajaran tentang kedisiplinan, ketertiban, dan menghargai waktu, karena waktu bagi seorang muslim adalah kehidupan, menyia-nyiakannya berarti menyia-nyiakan hidup. وَالْعَصْرِ (1) إِنَّ الْإِنْسَانَ لَفِي خُسْرٍ (2) إِلَّا الَّذِينَ آمَنُوا وَعَمِلُوا الصَّالِحَاتِ وَتَوَاصَوْا بِالْحَقِّ وَتَوَاصَوْا بِالصَّبْرِ (3) Allah SWT …

Selengkapnya »