Hijri Calendar by Alhabib
Beranda / Muslimah

Muslimah

  • Kondisi Psikologis Ibu Hamil

    Manhajuna.com – Perubahan yang terjadi pada wanita hamil bukan hanya pada segi fisik namun psikologisnya juga akan berubah. Seorang psikolog bernama Dr. Rose Mini AP, MPsi menyebutkan, dengan mendapatkan informasi yang benar seputar kehamilan, ibu hamil akan menjadi lebih siap menghadapi berba…

  • Tips Dapur: Agar Nasi Tak Bau, Sisa Roti Tak Mubazir, Mencegah Percikan Minyak

    Membuat Nasi di Dalam Rice Cooker Tidak Cepat Bau Memasak nasi dengan rice cooker memang praktis. Apalagi bila rice cooker dilengkapi dengan penghangat nasi, maka kita tidak perlu lagi repot-repot menghangatkan nasi setiap kali akan dihidangkan. Sayangnya, nasi yang disimpan di dalam penghangat tida…

  • Khadijah Binti Khuwailid: Ummul Mukminin yang Mendapat Salam dari Allah Ta’ala

    Manhajuna.com – Jika Rasulullah SAW menemui gangguan dan rintangan dari orang-orang Quraisy, maka ada dua orang wanita yang selalu berdiri di sampingnya….yang selalu berdiri dibelakang dakwah islam, yang selalu membela dan berjaga untuk berkhidmah kepada pembawanya. Mereka adalah Khadijah bint…

  • Bank Susu Ibu Dalam Perspektif Islam

    Assalamu ‘alaikum warahmatullahi wababarakatuh, Di masa sekarang ini kita memang dikejutkan dengan berita telah berdirinya bank khsusus untuk menampung air susu ibu. Para ulama kontemporer memandangkan dari beberapa sudut pandang yang berlainan, sehingga yang kita temui dari fatwa mereka pun s…

  • Yang Pemalu dan Terjaga

    Oleh: Ustadz Hakimuddin Salim, MA dan Istri Beliau (Ustadzah Shofiya Aulia). Dari Abu Hurairah RA, Rasulullah ‘alaihis sholatu wassalam bersabda, “Rasa malu adalah salah satu cabang dari cabang-cabang keimanan” (HR. Imam Muslim). Dan dari Ibnu ‘Umar, Rasulullah ‘alaihis…

Membuat Anak kita Sholat TANPA Debat, Keringat, Urat dan Pengingat

Bagaimana membuat anak-anak kita Sholat dengan kesadaran. Mari kita lihat bagaimana kita bisa merubah ini semua ~ biidznillah Seorang sahabat berkisah: “Aku akan menceritakan satu kisah yang terjadi padaku.” Suatu ketika ia berkunjung kerumah seorang kerabat dekatnya, ketika datang waktu sholat, semua anak-anaknya langsung bersegera melaksanakan sholat tanpa diperintah. Aku berkata …

Selengkapnya »

8 Hal yang Harus Berubah Setelah Menikah

Oleh : Cahyadi Takariawan Apakah ada bedanya bagi anda, keadaan sebelum dan setelah menikah? Sebagian orang menganggap ada bedanya, namun perbedaan keadaan itu biasa saja. Bahkan ada orang yang mengatakan, sama saja. Tidak mengerti apa yang berbeda antara sebelum dan setelah menikah. Nah, setelah membaca tulisan ini, anda akan mengerti …

Selengkapnya »

Bijak dalam Menghukum Anak

Manhajuna.com – Setiap orang dapat melakukan kesalahan, tidak terkecuali anak-anak. Menyikapi kesalahan yang dilakukan anak harus dilakukan secara tepat termasuk jika mesti memberi hukuman. Tidak bijak dalam menghukum anak, dapat mengakibatkan anak merasa diperlakukan dengan tidak adil atau semena-mena. Lebih jauh mungkin membuat anak tumbuh menjadi pribadi yang rendah diri, …

Selengkapnya »

Bersama Muslimah Ahlul Jannah

Oleh: Dr. Ahmad Asri Lubis Nafisah Binti Al-Hasan bin Zaid bin Al-Hasan bin Ali bin Abi Talib Radhiallahu ‘Anhum (145-208 Hijrah) Firman Allah swt: مَنْ عَمِلَ صَالِحًا مِنْ ذَكَرٍ أَوْ أُنثَى وَهُوَ مُؤْمِنٌ فَلَنُحْيِيَنَّهُ حَيَاةً طَيِّبَةً (97) النحل . Barangsiapa beramal saleh baik lelaki mahupun perempuan dalam keadaan beriman maka sungguh …

Selengkapnya »

Menarik Rambut Dalam Tepung

Oleh: Dr ‘Aidh Al-Qarni (حفظه الله) Alih bahasa: Ust. Dr. Hj. Ahmad Asri Lubis (والله الموفق) فَبِمَا رَحْمَةٍ مِّنَ اللَّهِ لِنتَ لَهُمْ ۖ وَلَوْ كُنتَ فَظًّا غَلِيظَ الْقَلْبِ لَانفَضُّوا مِنْ حَوْلِكَ ۖ فَاعْفُ عَنْهُمْ وَاسْتَغْفِرْ لَهُمْ وَشَاوِرْهُمْ فِي الْأَمْرِ ۖ Dengan berkat rahmat Allah berlembut lunak terhadap mereka. Jika engkau bersifat …

Selengkapnya »

Menjaga Kesinambungan Cinta Suami-Isteri

Oleh: Prof. Dr. Muhammad Ratib Nablusi Alih bahasa: Ust. Dr. Hj. Ahmad Asri Lubis (والله الموفق) Si Mukmin yang melayan kehendak dirinya mengikut tuntunan Allah tiada sebarang masalah. Mungkin bila sudah tiba saatnya dia akan membina rumah tangga. Maka berlangsunglah pertemuan dua insan. Namun jangan sampai ketinggalan qiyamullaiil (QS, al-Sajdah: …

Selengkapnya »

Cinta Hadir Pada Waktunya

Oleh: Jundi Imam Syuhada( @jndmmsyhd ) Kisah asmara 6 manusia terbaik dalam 1 riwayat hadist (Ibnu Abdil Bar). Rosulloh, Abu Bakr, Umar, Utsman, Hafsah, dan Ummu Kultsum. Tidak ada yang seorangpun yang tidak merasa sedih saat berpisah dengan pasangannya, untuk berpisah sekedar kerjaan saja kadang ada yang sedih. Maka akan …

Selengkapnya »

Antara Ibu dan Isterimu

Oleh: Dr. Misyal Bin Abdul Aziz Alihbahasa: H. Rijal Mahdi, Lc., MA Segala puji hanya milik Allah SWT dan sholawat dan salam teruntuk Baginda Rasulullah SAW. Suatu hari, aku memberikan tausiah disalah satu masjid. Setelah tausiah berlangsung, seorang kakek memanggilku, akhirnya akupun duduk bersama kakek itu dipinggiran masjid. Kakek itu …

Selengkapnya »

Jangan Ikut Campur Dalam Segala Urusan

Ketika Umar bin Khattab gusar mendengar sikap Hafshah yang mengundang kemarahan Rasulullah shallallahu alaihi wa sallam dan terdengar berita bahwa beliau menceraikannya. Maka dengan emosi beliau mendatangi puterinya, lalu memberinya nasehat dalam bersikap kepada Rasulullah shallallahu alaihi wa sallam. Kemudian, masih dalam suasana emosi, Umar bin Khattab menemui Ummu Salamah …

Selengkapnya »

Bagaimana Membantu Pasangan Suami/Istri Ketika Dilanda Masalah?

Laki-laki dan perempuan memiliki tabiat yang sangat berbeda dalam menghadapi sesuatu masalah. Biasanya laki-laki akan berpikir dalam kesendiriannya atau “pertapaanya”, sementara perempuan akan mengungkapkan atau membicarakan dengan orang yang dicintainya, dipercayainya atau dihormatinya. Dengan perbedaan tabiat ini, maka suami atau istri harus berhenti ‘membantu’ pasangannya ketika dilanda masalah dengan caranya …

Selengkapnya »