Hijri Calendar by Alhabib
Beranda / Kolom / Mengenal Syi’ah
>> Sponsorship/Donasi Website Manhajuna <<

Mengenal Syi’ah

Oleh Ust. Abdullah Haidir, Lc.

ILC malam ini membahas kasus sampang Syiah. Ulama madura tegas menyatakan kesesatan syiah. Tapi pengurus PBNU malah mementahkannya.. piye toh..

Syiah sepanjang sejarahnya mahir memainkan peran dizalimi… makanya merrka hidupkan ritual bidah tragedi karbala; pembunuhan Husein…

Padahal peristiwa terbunuhnya Husein bukan konflik Syiah Sunni sama sekali… lebih kepada konflik politik yg meruncing…

Justru hubungan para shahabat dengan ahlul bait sangat mesra, tidak ada poros syiah sunni seperti yg dikesankan. Karena memang tidak ada syiah ketika itu

Hal itu tampak dari perkawinan dan perbesanan antar ahlul bait dengan para shahabat umum lainnya…

Ingat… 3 shahabat yg sering dicaci bahkan dilaknat kaum syiah: Abu Bakar Umar dan Utsman memiliki jalur kerabat dengan nabi melalui pernikahan..

Hal itu bukan hanya berlangsng ketika Nabi masih hidup… tapi terus berlangsung hingga masa tabiin..

Misalnya, puteri Ali bin Abi Thalib; Ummu Kultsum, dinikahi oleh Umar bin Khattab…

Fatimah puteri Husain bin Ali, menikah dengan Abdullah bin Amr bin Utsman bin Affan….

Yang unik adalah, Muhammad Al Baqir bin Ali bin Zainal Abidin bin Abi Thalib menikah dengan Ummu Farwah binti Qasim bin Muhmmd bin Abu Bakar..

Cicit Ali bin Abi Thalib menikah dengan cicit Abu Bakar, dr pernikahan tersebut lahir Ja’far Ash-Shadiq, figur yg sering diklaim Syiah sbg tokoh mereka

Masih banyak contoh lainnya, ahlul bait menikah dengan keturunan shahabat. Kok bisa sekarang dikesankan ahlul bait bermusuhn dengan para shahabat..

Ja’far Shadiq yang dikultuskan Syiah itu, salah seorang idolanya, sebagaimana sirahnya, adalah sang kakeknya sendiri; Abu Bakar Assiddiq…

Mau nggak orang-orang Syiah itu mengikuti imamnya, Ja’far Shadiq yang mencintai Abu Bakar Ash-Shiddiq….?

Hal lain lagi yang menunjukkan dekatnya ahlul bait deng para shahabat… adalah soal pemberian nama anak-anak mereka…

Ada nggak anak-anak orang syiah sekarang yg diberi nama Abu Bakar, Umar atau Utsman? Nama favorit mereka adalah Ali, Husain, Hasan, Bagir, dll

Mungkin ada yang namanya Abu Bakar, itu karena orang tuanya sunni memberi namanya Abu Bakar… udah gede dia jadi Syi’i. Kontradiktif dah…

Tapi ahlul bait zaman salafushalih memberi nama dengan nama2 shahabat mulia spt Abu Bakar, Umar, Utsman atau Aisyah…

Sementra nama2 tersebut oleh syiah yg mengaku pengikut ahlul bait sangat dimusuhi… bahkan kabarnya di negeri2 syiah, nama2 tsb dilarang…

Seorang putera Ali bin Abi Thalib dari perkawinan dengan selain Fatimah bernama Abu Bakar. Dia ikut gugur bersama Husain dalam peristwa Karbala

Anak Hasan bin Ali bn Abi Thalib juga ada yang bernama Abu Bakar dan juga Umar, keduanya ikut gugur bersama Husain dalam perstiwa Karbala..

Musa Al-Kazim, puteri dari Ja’far Shadiq, bahkan memberi nama anak perempuan satu2nya dg nama Aisyah….

Lalu bagaimana kini syiah yg mengaku mengikuti Ahlul Bait membenci para shahabat secara umum? terutama shahabat2 utama seperti Abu Bakar, dll

Biasanya kalo sudah terdesak mereka mengelak, mengaku tetap menghormati semua shahabat… sementara kitab2 rujukan mrk bertabur cacian tsb…

Saya pernah mendapatkan kriman dari sumber syiah tulisan berbahasa Indonesia, 60 alasan utk memusuhi Abu Bakar dan Umar…

(AFS/Manhajuna)

(Visited 548 times, 1 visits today)

Beri Komentar (via FB)

http://bursanurulfikri.com/

Lihat Juga:

Tentang Qadha, Fidyah dan Kafarat Dalam Puasa

Oleh Ustadz Abdullah Haidir, Lc. Dalam masalah puasa, ada masalah qadha, fidyah dan kafarat. Bagaimana …

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *