Ramadhan. Entah untuk yang keberapa kalinya. Semoga Allah Ta’ala panjang dan berkahi umur kita agar kembali dipertemukan dengan bulan yang dinanti-nanti ini pada masa datang. Berbicara tentang keutamaan bulan Ramadhan, seakan tak pernah habis. Bulan ini tampaknya memang sudah diseting untuk menjadi bulan yang dapat memberikan energi sebesar-besarnya bagi setiap …
Selengkapnya »