Hijri Calendar by Alhabib
Beranda / Hikmah / Shalat Tarawih, Agar Terasa Ringan dan Manis
>> Sponsorship/Donasi Website Manhajuna <<

Shalat Tarawih, Agar Terasa Ringan dan Manis

Mutiara Ayat 45, Surah Al-Baqarah

Bahwa ibadah shalat sangat berat dilakukan, kecuali bagi orang-orang mukmin yang merasakan kenikmatan dalam kekhusyukan. Justru bagi mereka, salat terasa mudah dan ringan. Karena ada manisnya rasa khusyuk, nikmatnya rasa takut kepada Allah (khasyyatullah), serta harapan akan karunia yang ada di sisi-Nya, semua ini mendorong seorang mukmin untuk melaksanakan ibadah salat. Dalam hal ini, hati seorang mukmin terasa lapang karena mengharapkan pahala serta ganjaran dari Allah, sekaligus merasakan ketakutan terhadap siksa-Nya.

Tentunya, hal ini sangat berbeda dengan mereka yang tidak memiliki perasaan positif tersebut. Justru bagi mereka, tidak ada faktor yang mendorong untuk melaksanakan ibadah salat. Jika pun mereka melaksanakannya, salat akan terasa sebagai pekerjaan yang paling berat dan membebani. Wal’iyadzu billah! (Tafsir As-Sa’di)

“Dan mohonlah pertolongan (kepada Allah) dengan sabar dan shalat. Dan sesungguhnya itu sungguh berat, kecuali bagi orang-orang yang khusyuk.” (QS. Al-Baqarah: 45)

Bahan Tadabbur Ramadhan, Masjid An-Nuur,
Dalan Lidang, Panyabungan
Bersama Buya (Dr.) Ahmad Asri Lubis Lc., MA.
10 Ramadhan 1446 H/10 Maret 2025 M

Referensi: https://surahquran.com/Explanation-aya-45-sora-2.html#saadi

 

(MRS)

(Visited 26 times, 2 visits today)

Beri Komentar (via FB)

http://bursanurulfikri.com/

Lihat Juga:

Durus Ramadaniyah 1446 H – Hari Kelima Belas

Manhajuna.com – Separuh bulan Ramadan telah berlalu, sementara kita belum menggapai setengah dari target-target yang diharapkan, …

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *