Oleh: Ustadz Ahmad Mudzoffar Jufri, MA Manhajuna – Salah satu syarat terkabulnya doa adalah kejujuran hati seseorang saat memanjatkannya. Dan kejujuran serta kesungguhan itu haruslah dibuktikan. Sedangkan salah satu bentuk pembuktiannya yang utama adalah dengan melakukan upaya riil dan ikhtiar sungguh-sungguh demi terwujudnya isi permohonan dalam doanya tersebut. Sehingga orang …
Selengkapnya »Renungan Munajat Kemerdekaan
Oleh: Ustadz Ahmad Mudzoffar Jufri, MA Manhajuna – Alhamdulillah 70 tahun sudah negeri ini lepas dari penjajah Namun, adakah sebagai bangsa kita telah benar-benar merdeka? Karena hakekat kemerdekaan bukanlah dengan hengkangnya imperialis dari tanah dan air suatu negeri Melainkan ia adalah kemerdekaan jiwa, pola pikir, sikap hidup, mentalitas dan martabat diri …
Selengkapnya »Istighfar Pemecah Peliknya Masalah
Oleh: Ustadz Ahmad Mudzoffar Jufri, MA Manhajuna – Imam Ibnul Qayyim berkisah: Aku sering menyaksikan Syaikhul Islam (Ibnu Taimiyah) – semoga Allah mensucikan ruhnya -, ketika menghadapi masalah-masalah yang berat dan sulit, beliau selalu cepat-cepat bertobat kepada Allah, memperbanyak istighfar, beristighatsah kepada Allah, bersandar kepada-Nya, mengharap turunnya kebenaran dari-Nya, dan …
Selengkapnya »Hidup Itu Memilih
Oleh: Ustadz Ahmad Mudzoffar Jufri, MA Manhajuna – Hidup di dunia ini dengan berbagai aspeknya selalu menghadirkan pilihan-pilhan. Dan semua kita yang masih hidup harus dan pasti memilih diantara pilihan-pilihan yang tersedia. Tidak mungkin tidak. Perbedaannya mungkin hanya apakah sebuah pilihan diambil dengan penuh kesadaran, kesengajaan, pemahaman, pertimbangan, perhitungan, dan …
Selengkapnya »Dahsyatnya Persepsi
Oleh: Ustadz Ahmad Mudzoffar Jufri, MA Manhajuna – Dalam hadits qudsi, Allah Ta’ala berfirman: ”Aku sesuai persangkaan/persepsi (baik/buruk) hamba-KU terhadap-KU” (HR. Al-Bukhari dan Muslim). Jadi persepsi itu memiliki kekuatan yang dahsyat dalam diri dan kehidupan setiap orang, berkat backup Allah Ta’ala terhadapnya. Baik itu untuk persepsi positif maupun persepsi negatif. …
Selengkapnya »Keajaiban Istighfar
Oleh: Ustadz Ahmad Mudzoffar Jufri, MA Ibnu Shubaih bercerita: Seorang lelaki mengadukan musim paceklik kepada Imam Al-Hasan Al-Bashri, maka beliau berkata kepadanya: Beristighfarlah kepada Allah! Sedangkan lelaki kedua mengeluhkan kefakiran kepada beliau, dan beliaupun menasehatinya: Bersitighfarlah kepada Allah! Lalu orang ketiga datang kepada beliau seraya berkata: Tolong doakan saya agar …
Selengkapnya »Su’udzan Vs Husnudzan
Oleh: Ustadz Ahmad Mudzoffar Jufri, MA Manhajuna – Allah Ta’ala berfirman (yang artinya): ”Hai orang-orang yang beriman, jauhilah kebanyakan purba-sangka (kecurigaan), karena sebagian dari purba-sangka itu dosa. Dan janganlah mencari-cari keburukan orang (tajassus) dan janganlah pula saling menggunjingkan (ghibah) satu sama lain..” (QS. Al-Hujuraat [49]: 12). Dan Rasulullah shallallahu ’alaihi …
Selengkapnya »Ketika Putus Asa Mendera Jiwa Kita
Oleh: Ustadz Fir’adi Nasruddin, Lc » يَا بَنِيَّ اذْهَبُوا فَتَحَسَّسُوا مِنْ يُوسُفَ وَأَخِيهِ وَلا تَيْأَسُوا مِنْ رَوْحِ اللَّهِ إِنَّهُ لا يَيْئَسُ مِنْ رَوْحِ اللَّهِ إِلا الْقَوْمُ الْكَافِرُونَ « “Wahai anak-anakku! Pergilah kamu, carilah berita tentang Yusuf dan saudaranya dan jangan kamu berputus asa dari rahmat Allah. Sesungguhnya yang berputus asa …
Selengkapnya »Pasca Ramadhan Adalah Pembuktian
Oleh: Ustadz Ahmad Mudzoffar Jufri, MA Manhajuna – Pasca Ramadhan adalah pembuktian, apakah kita termasuk yang benar-benar telah sukses puasa Ramadhan, ataukah belum dan masih harus introspeksi diri, mujahadah serta banyak belajar lagi dan lagi? Pasca Ramadhan adalah pembuktian, apakah kita telah tergolong para ahli ibadah sejati, ataukah baru sekadar …
Selengkapnya »Ini Jalan Dakwah Saya !
Oleh: Ustadz Mudzoffar Jufri, MA Kepada semua teman, rekan dan sahabat terhormat! Mari menampilkan Islam nan indah menawan Mari berdakwah dengan hikmah: dengan ilmu dipadu rasa, dan dengan bijak yang penuh sikap tanggung jawab! (QS. 16: 125). Mari saling berwala’ (saling loyal, bantu dan dukung) dalam iman, ukhuwah, amal saleh …
Selengkapnya »