Hijri Calendar by Alhabib
Beranda / Tag Archives: Abdullah Haidir (page 14)

Tag Archives: Abdullah Haidir

Tentang Qadha, Fidyah dan Kafarat Dalam Puasa

Oleh Ust. Abdullah Haidir, Lc.   Manhajuna – Bagi orang yang uzur tidak berpuasa di bulan Ramadan, diwajibkan baginya mengqadha puasanya di hari-hari lain sebagaimana disebutkan dalam Surat Al-Baqarah: 185. Waktu qadha puasa terbuka hingga menjelang Ramadan berikutnya. Berdasarkan ucapan Aisyah yang baru sempat mengqadha puasanya di bulan Sya’ban karena sibuk …

Selengkapnya »

Silaturrahim

Oleh Ust. Abdullah Haidir, Lc. Definisi dan Kedudukan Kalimat ini terdiri dari dua kata, silah(صلة)  yang berarti menyambung,dan rahim (الرحم) berarti  kerabat. Maka silaturrahim dengan sederhanadiartikan sebagai upaya menyambung kekerabatan dengan berbagai tindakankebajikan. Imam An-Nawawi dalam kitab Syarh Muslim(2/201), berkata, صِلَةُ الرَّحِمِ هِيَ الإِحْسَانُإِلَى اْلأَقَارِبِ عَلَى حَسَبِ الْوَاصِلِ الْمَوْصُولِ ؛ …

Selengkapnya »

Rumah Ideal

Oleh Ust. Abdullah Haidir, Lc.   أَرْبَعٌ مِنَ السَّعَادَةِ : الْمَرْأَةُ الصَّالِحَةُ وَالْمَسْكَنُ الْوَاسِعُ وَالْجَارُ الصَّالِحُ وَالْمَرْكَبُ الْهَنِيء “Empat faktor kebahagiaan; Wanita (isteri) shalihah, rumah yang lapang, tetangga yang shaleh dan kendaraan yang nyaman.” (HR. Ibnu Hibban, dishahihkan oleh Al-Arna’uth) Hadits ini memberikan isyarat tentang 4 faktor rumah yang ideal; …

Selengkapnya »

Jangan Hasad Dan Jangan Lemah Oleh Hasad

Oleh Ust. Abdullah Haidir, Lc. Penyakit berat yang mengancam kehidupan kita adalah #hasad atau dengki. #Hasad adalah tidak suka dengan kebaikan yang ada pada orang lain, bahkan dia ingin agar kebaikan itu hilang dari orang tersebut. Dikatakan bahwa pada setiap manusia tidak ada yang sepi dari sifat #hasad. Hanya saja …

Selengkapnya »

Rasulullah; Suami Yang Memahami Kejiwaan Istri

Oleh Ust. Abdullah Haidir, Lc.   Aisyah RA., berkata, “Pada saat hari Raya, orang-orang hitam sedang melakukan permainan dengan tameng dan tombaknya, entah apakah aku minta atau Beliau yang berkata, “Kamu ingin melihatnya?” “Ya” kataku, maka beliau menempatkan aku di belakangnya. Pipiku menempel pipinya, lalu dia berkata (kepada mereka yang …

Selengkapnya »

Beberapa Point Dalam Masalah Shalat Bagi Musafir

Oleh Ust. Abdullah Haidir, Lc. • Jika jarak tempuh perjalanan mencapai enam belas farsakh (kurang lebih 80 km), maka seseorang dibolehkan melakukan qashar dan jama’ dalam shalat. • Qashar shalat artinya meringkas bilangan rakaat dari empat rakaat menjadi dua rakaat. Berarti hanya berlaku untuk shalat yang jumlahnya empat, yaitu Zuhur, …

Selengkapnya »

Akhlak Berbuat Baik Pada Keluarga

Oleh Ust. Abdullah Haidir, Lc.   Manhajuna – Jika terhadap sahabat karib, apakah di tempat belajar, di tempat kerja, atau tempat aktifitas, emosi kita dapat menjadi begitu dekat dan kuat kepadanya, padahal biasanya tidak ada hubungan kekeluargaan dengannya selain pertemanan saja. Kita gembira dengan kegembiraannya, sedih dengan kesedihannya, menampung segala curahan …

Selengkapnya »

Berpuasa Di Musim Panas

Oleh Ust. Abdullah Haidir , Lc. Manhajuna – Berpuasa di musim panas di kalangan salaf dikenal dengan istilah Zama’ul Hawajir. Artinya rasa haus setelah pertengahan siang. Al-Baihaqi meriwayatkan dari Kitab Syu’abul Iman (3933) dari Qatadah, bahwa Amir bin Qais menangis saat menghadapi sakratul maut. Lalu ditanyakan kepadanya tentang sebab hal itu. …

Selengkapnya »

Beberapa Perkara Terkait Bulan Sya’ban

Oleh Ust.  Abdullah Haidir, Lc. Tentang Bulan Sya’ban Bulan Sya’ban adalah bulan ke 8 dalam penanggalan Hijriah. Terletak antara dua bulan yang mulia, yaitu Rajab dan Ramadan. Karenanya Rasulullah shallallahu alaihi wa sallam bersabda ketika ditanya tentang bulan Sya’ban, ذَلِكَ شَهْرٌ يَغْفُلُ النَّاس عَنْهُ بَيْنَ رَجَبٍ وَرَمَضَانَ “Inilah bulan yang …

Selengkapnya »

Ini Politik Bung!

Oleh Ust. Abdullah Haidir, Lc. Manhajuna – Ungkapan di atas yang cukup dikenal di dunia politik, sering ditangkap dengan kesan negatif. Kesan yang mudah ditangkap adalah bahwa ungkapan tersebut merupakan justifikasi (pembenaran) bagi praktek kotor yang sering dijumpai di dunia ini. Menghalalkan segala cara, menohok teman seiring, menjilat, ingkar janji, menggadaikan …

Selengkapnya »