Hari-hari ini kita sering mendengar tema tentang tentang keteladanan Rasulullah shallallahu alaihi wa sallam. Di antara teladan beliau yang barangkali kurang mendapatkan porsi semestinya adalah soal kepemimpinan. Yap, Rasulullah shallallahu alaihi wa sallam adalah seorang pemimpin dengan maknanya yang utuh. Bukan hanya kultural, tapi juga struktural. Khususnya setelah beliau hijrah …
Selengkapnya »Fitrah Anak Suci, Sayangnya…
Oleh: Kiki Barkiah Di suatu siang saat makan Ali (11 tahun) berkata: Ali: “ummi… meski kita sudah hidup sangat sederhana di Amerika, dan uang kita disedekahkan ke sekolah di Indonesia, tp aa masih merasa bersalah kalo makan daging” Ummi tertawa heran dan bertanya : “kenapa a? Apa karena anak-anak Indonesia …
Selengkapnya »Tradisi Keilmuan di Rumah Sang Teladan
Oleh Ust. Hakimuddin Salim, Lc. MA. Al insaanu ibnu bii’atihi, manusia adalah anak dari lingkungan yang melingkarinya. Karakter, perilaku, hobi, dan gaya hidup seseorang akan sangat dipengaruhi oleh kondisi lingkungan yang menaunginya. Dan lingkungan sosial pertama kali yang akan dirasakan setiap manusia adalah keluarga, yang merupakan sekolah pertama (al-madrosah al-uulaa). …
Selengkapnya »Rasulullah; Suami Yang Memahami Kejiwaan Istri
Oleh Ust. Abdullah Haidir, Lc. Aisyah RA., berkata, “Pada saat hari Raya, orang-orang hitam sedang melakukan permainan dengan tameng dan tombaknya, entah apakah aku minta atau Beliau yang berkata, “Kamu ingin melihatnya?” “Ya” kataku, maka beliau menempatkan aku di belakangnya. Pipiku menempel pipinya, lalu dia berkata (kepada mereka yang …
Selengkapnya »