Hijri Calendar by Alhabib
Beranda / Tag Archives: Abu Ja’far (page 4)

Tag Archives: Abu Ja’far

Kemuliaan Hilang, Karena Kita Tidak Memuliakannya

Oleh: Ustadz Fir’adi Nasruddin, Lc » مَنِ اغْتَسَلَ ثُمَّ أَتَى الْجُمُعَةَ فَصَلَّى مَا قُدِّرَ لَهُ ثُمَّ أَنْصَتَ حَتَّى يَفْرُغَ مِنْ خُطْبَتِهِ ثُمَّ يُصَلِّي مَعَهُ غُفِرَ لَهُ مَا بَيْنَهُ وَبَيْنَ الْجُمُعَةِ اْلأُخْرَى وَفَضْلُ ثَلاَثَةِ أَيَّامٍ « “Barangsiapa yang mandi lalu berangkat Jum’at, kemudian mendirikan shalat (sunnah) yang dimungkinkannya, lalu ia diam mendengarkan khutbahnya …

Selengkapnya »

Ketika Putus Asa Mendera Jiwa Kita

Oleh: Ustadz Fir’adi Nasruddin, Lc » يَا بَنِيَّ اذْهَبُوا فَتَحَسَّسُوا مِنْ يُوسُفَ وَأَخِيهِ وَلا تَيْأَسُوا مِنْ رَوْحِ اللَّهِ إِنَّهُ لا يَيْئَسُ مِنْ رَوْحِ اللَّهِ إِلا الْقَوْمُ الْكَافِرُونَ « “Wahai anak-anakku! Pergilah kamu, carilah berita tentang Yusuf dan saudaranya dan jangan kamu berputus asa dari rahmat Allah. Sesungguhnya yang berputus asa …

Selengkapnya »

Malapetaka Yang Masuk Lewat Jendela Hati Kita

Oleh: Ustadz Fir’adi Nasruddin, Lc » قَالَ أَبُوْ هُرَيْرَةَ: لَيْسَ شَيْءٌ أَضَرَّبِهَذِهِ الْأُمَّةِ مِنْ ثَلاَثٍ: حُبِّ الدِّيْنَارِ وَالدِّرْهَمِ, وَحُبِّ الرِّيَاسَةِ, وَإِتْيَانِ بَابِ السُّلْطَةِ « Abu Hurairah r.a berkata, “Tiada perkara yang lebih berbahaya bagi umat ini daripada tiga perkara; hubbud dinar wa al-dirham (cinta dinar dan dirham), wa hubbur riyasah (ambisi kekuasaan), …

Selengkapnya »

Tipologi Manusia Yang Terpedaya Oleh Dirinya Sendiri

Oleh: Ustadz Fir’adi Nasruddin, Lc » قُلْ هَلْ نُنَبِّئُكُمْ بِالْأَخْسَرِينَ أَعْمَالًا, الَّذِينَ ضَلَّ سَعْيُهُمْ فِي الْحَيَاةِ الدُّنْيَا وَهُمْ يَحْسَبُونَ أَنَّهُمْ يُحْسِنُونَ صُنْعًا « “Katakanlah: `Apakah akan Kami beritahukan kepadamu tentang orang – orang yang paling merugi perbuatannya? Yaitu orang-orang yang telah sia-sia perbuatannya dalam kehidupan dunia ini, sedangkan mereka menyangka bahwa mereka …

Selengkapnya »

Awali Hari Dengan Bercermin

Oleh: Ustadz Fir’adi Nasruddin, Lc » كَانَ الشَّافِعِيُّ قَدْ جَزَّءَ اللَّيْلَ : فَثُلُثُهُ الأوَّلُ يَكْتُبُ وَالثَّانِي يُصَلِّيْ ، وَالثَّالِثُ يَنَامُ « Adalah imam Syafi’i membagi malam-malam harinya menjadi tiga bagian; sepertiga malam pertama untuk menulis karya, sepertiga malam berikutnya untuk shalat malam dan sepertiga malam lainnya untuk istirahat.” (perkataan Rabi’ …

Selengkapnya »

Karena IA Layak Dicintai

Oleh: Ustadz Fir’adi Nasruddin, Lc » لَقَدْ كَانَ لَكُمْ فِي رَسُولِ اللَّهِ أُسْوَةٌ حَسَنَةٌ لِّمَن كَانَ يَرْجُو اللَّهَ وَالْيَوْمَ الآخِرَ وَذَكَرَ اللَّهَ كَثِيرًا « “Sungguh telah ada pada diri Rasulullah itu suri tauladan yang baik bagimu, yaitu orang yang mengharap rahmat Allah dan kedatangan hari kiamat dan yang banyak mengingat …

Selengkapnya »

Panduan Umrah

Panduan Umroh

Judul Buku: Panduan Umrah Penyusun: Abdullah Haidir Muraja’ah: Fir’adi Nashruddin, Lc Perwajahan Isi dan Penata Letak: Abdullah Haidir Penerbit: Al-Maktab at-Ta’awuni Lid-Da’wah wal Irsyad wa Tau’iyatil Jaliat bi as-Sulay. Cetakan Pertama: Rabi’ul Tsani, 1430 H/April 2009 M. Pengantar Penyusun Segala puji hanya milik Allah Ta’ala, shalawat dan salam, semoga tercurah …

Selengkapnya »

Menjaga Kesucian Diri

Oleh Ust. Fir’adi Nasrudin, Lc. » قُلْ لِلْمُؤْمِنِينَ يَغُضُّوا مِنْ أَبْصَارِهِمْ وَيَحْفَظُوا فُرُوجَهُمْ ذَلِكَ أَزْكَى لَهُمْ إِنَّ اللَّهَ خَبِيرٌ بِمَا يَصْنَعُونَ, وَقُلْ لِلْمُؤْمِنَاتِ يَغْضُضْنَ مِنْ أَبْصَارِهِنَّ وَيَحْفَظْنَ فُرُوجَهُنَّ » “Katakanlah kepada laki-laki yang beriman agar mereka menjaga pandangannya, dan memelihara kemaluannya; yang demikian itu lebih suci bagi mereka. Sungguh, Allah …

Selengkapnya »

3 (Tiga) Model Suami

Oleh Ust. Fir’adi Nasrudin, Lc. ﴿ يَا أَيُّهَا الَّذِينَ آمَنُوا إِنَّ مِنْ أَزْوَاجِكُمْ وَأَوْلَادِكُمْ عَدُوًّا لَكُمْ فَاحْذَرُوهُمْ ۚوَإِنْ تَعْفُوا وَتَصْفَحُوا وَتَغْفِرُوا فَإِنَّ الَّهَ غَفُورٌ رَحِيمٌ ﴾ “Hai orang-orang yang beriman, sesungguhnya di antara istri-istrimu dan anak-anakmu ada yang menjadi musuh bagimu, maka berhati-hatilah kamu terhadap mereka; dan jika kamu memaafkan …

Selengkapnya »

Cita-Cita Menggapai Cinta

Oleh Ust. Fir’adi Nasrudin, Lc. Miliki dua kunci pembuka cinta Ilahi; ketakwaan dan keindahan akhlak. Miliki dua kunci pembuka cinta manusia: banyak memberi manfaat dan menebarkan kebaikan. Miliki dua kunci pembuka cinta tetanggamu: keceriaan wajah dan memuliakan mereka. Miliki dua kunci pembuka cinta sahabatmu; kenang kebaikannya dan lupakan kekhilafannya. Miliki …

Selengkapnya »