Hijri Calendar by Alhabib
Beranda / redaktur (page 20)

redaktur

Januari, 2020

  • 2 Januari

    Pelbagai Rahmat Allah SWT untuk Manusia

    Alihbahasa: H. Rijal Mahdi, Lc., MA Allah SWT berfirman: “مَّا يَفْتَحِ اللَّهُ لِلنَّاسِ مِن رَّحْمَةٍ فَلَا مُمْسِكَ لَهَا” Artinya: “Rahmat yang dibukakan Allah SWT untuk manusia tidak ada yang bisa menahannya” Dalam ayat ini, Allah SWT menegaskan bahwa banyak sekali rahmat-rahmat besar yang Allah SWT turunkan untuk hamba-Nya. Rahmat itu …

Desember, 2019

  • 31 Desember

    Pengalamanku dalam Menjaga Kesehatan

    Oleh: Dr. Misy’al bin Abdul Aziz Al-Falahi Diterjemahkan oleh: Dr. Muzakkir M. Arif Sangat sering terjadi, bahwa keyakinan keyakinan kita mewujudkan perubahan besar dalam kehidupan kita, dengan mempengaruhi diri kita secara positif atau negatif, kemudian, lambat laun, pengaruh dari keyakinan itulah yang senantiasa menjadi kenyataan. Saya pernah tidak peduli dengan …

  • 29 Desember

    Sebuah Tips Amal yang Indah yang Mungkin akan Mengubah Jalan Hidupmu

    Alih bahasa: Ahmad Mudzoffar Jufri Pemilik kisah (perempuan) bercerita: Sekitar tiga tahun lalu, aku mengunjungi seorang teman diantara teman-temanku yang paling spesial, tak lama sesudah pernikahannya, di tempat tinggalnya yang sangat sederhana: flat kecil di sebuah apartemen, yang tak jauh dari rumah keluarga suaminya. Lalu hubungan saling kunjungpun terputus antara …

  • 26 Desember

    25 Hal Yang Akan Anda Sesali Dikemudian Hari!

    Alihbahasa: H. Rijal Mahdi, Lc., MA Tidak ada manusia yang tidak menyesal, semua kita akan menyesali sesuatu yang telah berlalu dalam kehidupan kita, dan kita tidak mungkin memutar ulang waktu untuk memperbaikinya. Oleh karena itu, dalam kurun waktu 10, 20, atau 30 tahun kedepan (sesuai dengan umur anda), sebagian besarnya, …

  • 24 Desember

    Renungan Seorang Salaf

    Alih bahasa: Dr. H. Ahmad Heryawan, Lc., M.Si (Biasa disapa Kang Aher) Salah seorang dari kalangan kaum salaf berkata: Selama ini saya meyakini bahwa seorang hambalah yang mesti terlebih dahulu mencintai Allah sehingga Allah akan balas mencintainya. Keyakinanku baru berubah setelah aku membaca dan merenungi firman Allah Ta’ala: _”… sehingga …

  • 19 Desember

    Raih Summa Cumlaude, Ustadz Muda Ini Menjadi Doktor Tarbiyah Pertama dari Asia Tenggara

    Pada 18 Desember 2019, Hakimuddin Salim berhasil mempertahankan disertasinya di hadapan para penguji di Universitas Islam Madinah, Arab Saudi. Ia berhasil mendapatkan predikat Mumtāz Ma’a Martabat Asy-Syaraf Al-Ūlā (Summa Cumlaude). Ia pun tercatat sebagai Doktor Pendidikan Islam pertama dari Asia Tenggara di kampus-kampus Saudi. Judul disertasinya adalah: “Al-Asālīb At-Tarbawiyah Al-Mustanbathah …

  • 13 Desember

    Antara Ibu dan Isterimu

    Oleh: Dr. Misyal Bin Abdul Aziz Alihbahasa: H. Rijal Mahdi, Lc., MA Segala puji hanya milik Allah SWT dan sholawat dan salam teruntuk Baginda Rasulullah SAW. Suatu hari, aku memberikan tausiah disalah satu masjid. Setelah tausiah berlangsung, seorang kakek memanggilku, akhirnya akupun duduk bersama kakek itu dipinggiran masjid. Kakek itu …

  • 10 Desember

    Kaum Yahudi & Nasrani masuk Islam

    Oleh : Dr. Ahmad Asri Lubis, MA LEMBARAN HIDUP YANG ANEH MENAKJUBKAN Bismillah, dalam solat fardhu dan sunat, semasa membaca Ummul Kitab (ayat 6-7) si mukmin berdoa agar Allah, al-Mawla SWT membimbingnya untuk menjalani kehidupan dan cara hidup para nabi, siddiqin, syuhada’, dan solihin. Berikut ini dikemukakan kisah solihin yang …

September, 2019

  • 5 September

    Tips Merawat Empati Bagi Anggota Dewan

    Anggota dewan baru saja dilantik. Mereka mutlak harus menghadirkan dan merawat kepercayaan yang telah diberikan masyarakat kepadanya. Salah satu faktor yang sangat penting adalah merawat empati terhadap berbagai permasalahan yang dihadapi oleh masyarakat. Karena empati yang diberikan dengan tulus dapat menjadi ikatan yang kuat untuk menjaga kepercayaan tersebut. Empati yang …

  • 3 September

    Relakah Jika itu Terjadi Pada Ibu, Putri, Saudari atau Bibimu?

    Suatu hari, ada seorang pemuda yang mendatangi Rasulullah shallallahu ‘alaihi wa sallam, “Wahai Rasulullah, izinkan aku berzina!”. Orang-orang pun bergegas mendatanginya dan menghardik pemuda itu, “Diam Kamu! Diam!”. Tapi Rasulullah malah berkata, “Mendekatlah.” Pemuda itu pun mendekat, lalu duduk. Dengan tetap tenang, Rasul pun mulai bertanya, “Relakah dirimu jika ibumu …